Hari Pers Nasional
Ada Apa Ya di Monumen Pers Nasional?
Surakarta. Dalam rangka memperingati hari Pers Nasional, Tim AJIP (Anak Jurnalistik Ibu Pertiwi) DJI turut meramaikan. Salah satunya adalah mengunjungi Monumen Pers Nasional yang ada di Jl. Gajahmada No.59, Timuran, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah. Kunjungan tersebut dilaksanakan pada Kamis, 16 Februari 2023.
Tim AJIP mencoba menelusuri yang ada di monumen pers. Berbagai ruangan yang ada di dalam monumen pers menampilkan mengenai sejarah pers dari masa ke masa, sejarah Mangkunegaran, bahkan mendisplay berbagai tokoh-tokoh nasional dan berbagai surat kabar pada zaman dahulu yang masih menggunakan ejaan lama. Selain itu juga terdapat berbagai majalah serta buku-buku tentang para tokoh-tokoh nasional.
Tim AJIP juga turut meramaikan festival pers yang ada di Monumen Pers. Dalam festival tersebut terdapat pameran yang mendisplay sejarah pers bahkan tokoh-tokoh yang menggagas pers. Dalam hal ini tentunya anak-anak belajar mengenai sejarah pers serta mengenal berbagai tokoh nasional yang turut menyebarkan berbagai berita pada masa sebelum kemerdekaan.
Kunjungan ke Monumen Pers Nasional ini diharapkan anak-anak dapat belajar mengenai sejarah pers yang tentunya mengandung nilai edukasi. Dalam hal ini, mereka akan mengetahui bagaimana perjuangan para tokoh nasional menyebarkan berbagai berita pada masa sebelum kemerdekaan. Selain itu juga mengenal alat-alat yang digunakan pada zaman dahulu dalam menyebarkan berita.
Berikut salah satu benda yang berada di Monumen Pers Nasional
Kamera
Mesin Ketik
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Penilaian Sumatif Akhir Semester 1 Tahun Ajaran 2024/2025
SMP Djama'atul Ichwan Surakarta melaksanakan Penilaian Sumatif Akhir Semester 1 Tahun Ajaran 2024/2025 mulai Senin, 25 November 2024 hingga Kamis, 5 Desember 2024. Kegiatan ini bertujua
Turnamen E-Sport Mobile Legends SMP Djama'atul Ichwan Surakarta
Pada hari Sabtu, 23 November 2024, SMP Djama’atul Ichwan Surakarta mengadakan Turnamen E-Sport Mobile Legends yang seru dan penuh antusias. Turnamen ini diikuti oleh para siswa ke
Leader Camp OSIS SMP Djama'atul Ichwan Surakarta
Pada hari Jumat dan Sabtu, 15-16 November 2024, OSIS SMP Djama'atul Ichwan Surakarta mengadakan Leader Camp di Telaga Madirda, Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar. Kegiatan ini bertu
Fun Friday: Membuat Olahan Lele dan Yoghurt
Pada hari Jumat, 8 November 2024, SMP Djama'atul Ichwan Surakarta mengadakan kegiatan seru bertajuk Fun Friday: Membuat Olahan Lele dan Yoghurt bersama kakak-kakak mahasiswa pro
Informasi Kegiatan: Digital Quiz Championship di SMP Djama'atul Ichwan Surakarta
Assalamualaikum Wa Rahmatullah Wa Barokatuhu Halo para siswa Kelas VI!Yuk ikutan Digital Quiz Championship di SMP Djama'atul Ichwan Surakarta!Kesempatan seru untuk menguji penget
Penyuluhan Kanker dan Pembuatan Poster Digital
Pada hari Jumat, 1 November 2024, SMP Djama'atul Ichwan Surakarta telah melaksanakan kegiatan penyuluhan tentang kanker yang sangat penting bagi siswa-siswi kami. Kegiatan ini diisi ole
Kegiatan P5: Membuat Animasi dengan Kearifan Lokal
Pada hari Jumat, tanggal 1 November 2024, SMP Djama'atul Ichwan Surakarta mengadakan kegiatan Pembelajaran P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) dengan tema Membuat Animasi den
Praktikum IPA di Laboratorium Biologi FMIPA Universitas Sebelas Maret
Pada hari Selasa, 29 Oktober 2024, SMP Djama'atul Ichwan Surakarta berkesempatan untuk mengadakan praktikum IPA bersama kakak-kakak mahasiswi dari Program Studi Biologi Universitas Sebe
Presentasi Karya 3D Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Pada hari Kamis, 24 Oktober 2024, siswa-siswi kelas 7, 8, dan 9 SMP Djama'atul Ichwan Surakarta melaksanakan presentasi karya 3D yang merupakan bagian dari pembelajaran Ilmu Pengetahuan
Upacara Peringatan HUT Ke-79 RI oleh Yayasan Pendidikan Jama'atul Ikhwan Surakarta
Peringatan hari ulang tahun yang ke 79 Republik Indonesia menjadi perayaan yang meriah. Yayasan Pendidikan Jama'atul Ikhwan Surakarta (YPJI) menyelenggarakan upacara bendera dalam rangk